DINDAN - Brand AC Panel Listrik dan Mesin Industri

June 30, 2022   |   In Brand

distributor dindan ac panel di indonesia

Sejarah Singkat Perusahaan

Dindan (DINDAN TECHNICAL Co., Ltd.) adalah pelopor utama produk AC Panel di Thailand yang berdiri sejak tahun 1994. Dindan telah memberikan service kepada lebih dari 800 perusahaan di dunia dengan terus memperhatikan kualitas dan perkembangan produknya yang berkelanjutan.

Dindan AC Panel

Hingga saat ini, produk AC Panel Dindan telah digunakan oleh pelanggan di berbagai industri, seperti industri manufaktur otomotif, tekstil, produk konsumen, dan banyak lagi.

Daerah Asal Dindan

Dindan merupakan produsen AC panel mesin (enclosure cooling unit) yang berasal dari Negara Thailand. Selama lebih dari 20 tahun, Dindan telah memproduksi dan mendistribusikan mesin AC Panel (cooling unit) ke berbagai negara, termasuk di Indonesia & Singapura, dimana PT LFC Teknologi Indonesia adalah salah satu distributornya. 

Kelebihan Dindan Dibandingkan Brand Lainnya

AC Panel Dindan menawarkan pendinginan panel selama 24 jam pada suhu 28-30°C yang sangat nyaman untuk performa komponen-komponen Control Panel listrik.

Dalam hal penggunaan freon, AC Panel Dindan menggunakan freon jenis refrigerant ramah lingkungan, yaitu R134a dan R407c. Hal ini agar mengurangi dampak global warming yang kita hadapi saat ini. 

refrigerant ramah lingkungan

Selain itu, hasil yang diberikan oleh cooling panel Dindan juga lebih maksimal dibandingkan menggunakan alat pendingin panel lainnya. Hal ini karena Dindan didesain khusus untuk dipasang langsung pada panel mesin dengan proses instalasi yang mudah. 

Dengan begitu, udara dingin dapat didistribusikan dengan stabil ke dalam panel mesin dan dapat meningkatkan performa mesin Anda.

Instalasi Dindan Cooling Panel

Mengapa banyak perusahaan menggunakan AC panel? silahkan simak pada artikel Mengapa panel mesin dan panel listrik membutuhkan AC panel.

Contoh Produk Dindan

Produk Enclosure Cooling Unit Dindan dibagi berdasarkan ukuran dan besar dayanya. Berikut ini adalah tipe-tipe cooling panel Dindan yang dapat Anda beli menyesuaikan panel listrik atau mesin Anda.

1. Dindan Cooling Console Linear 300 WATT

Dindan Cooling Console Linear 300 WATT

Cooling panel 14ACU/005 dengan kapasitas 300 WATT yang dipasang di sisi unit (panel type). Tipe ini tidak akan memakan banyak ruang dalam pemasangannya dan mudah digunakan & dirawat.

Pemasangan Dindan AC Panel 300 WATT

 

2. Dindan Cooling Console Linear 600 WATT

Dindan Cooling Console Linear 600 WATT

Cooling panel 20ACU/003 dengan kapasitas 600 WATT yang dipasang di sisi unit (panel type). Tipe ini didesain sederhana dan mampu bekerja secara terus menerus selama 24 jam sehari.

Pemasangan Dindan AC Panel 600 WATT

 

3. Dindan Cooling Console Linear 1200 WATT

Dindan Cooling Console Linear 1200 WATT

Cooling panel 40ACU-P23 dengan kapasitas 1200 WATT yang dipasang di sisi unit (panel type). Tipe ini dapat menghemat ruang, mudah untuk dirawat, serta memiliki sistem yang akurat untuk mencegah kerusakan.

Pemasangan Dindan AC Panel 1200 WATT

 

4. Dindan Cooling Console Linear 1500 WATT

Dindan Cooling Console Linear 1500 WATT

Cooling panel 40ACU/004-2 dengan kapasitas 1500 WATT yang dipasang di atas kabinet kontrol listrik (roof type). Tipe ini mampu mendistribusikan udara dengan lebih baik daripada panel type dan tidak memakan ruang di sekitar unit kontrol.

Pemasangan Dindan AC Panel 1500 WATT

5. Dindan Cooling Console Linear 2400 WATT

Dindan Cooling Console Linear 2400 WATT

Cooling panel 70ACU/003 dengan kapasitas 2400 WATT yang dipasang di sisi unit (panel type). Tipe ini kokoh dan dirancang untuk pendinginan pada kabinet kontrol listrik yang besar. 

Pemasangan Dindan AC Panel 2400 WATT

Bagaimana cara memilih AC panel yang sesuai dengan kebutuhan Anda? Tim kami sudah membuat artikel yang dapat Anda gunakan sebagai panduan memilih AC panel yang tepat.

Distributor Dindan di Indonesia

PT LFC Teknologi Indonesia adalah distributor resmi Dindan AC Panel di Indonesia. Untuk berdiskusi seputar kebutuhan cooling panel perusahaan Anda, silahkan hubungi kami melalui halaman kontak.

Kunjungi juga halaman Facebook, Instagram, Youtube, Linkedin dan TikTok kami untuk mendapatkan update terbaru seputar peralatan industri lainnya.