Mesin laser marking merupakan salah satu jenis mesin marking yang umum digunakan di pasaran karena memiliki beberapa keunggulan. Selain pengerjaannya yang praktis dan presisi, prosesnya juga tidak menggunakan bahan habis pakai.
Namun, mesin laser marking apa yang lebih tepat untuk industri skala kecil? Sisma EASY Laser Marking bisa Anda jadikan sebagai pilihan.
Apa itu Mesin EASY Laser Marking?
Sisma EASY Laser Marking adalah mesin laser marking (penandaan) dari Sisma yang ditujukan untuk para profesional skala kecil atau bahkan pemula dalam membuat produk engraving secara instan, contohnya pembuatan perhiasan.
Mesin laser marking seri ini tersedia dalam konfigurasi tertutup maupun konfigurasi terbuka untuk integrasi pengerjaan produksi.
Fitur - Fitur Sisma EASY Laser Marking
Mesin laser marking ini memiliki beberapa fitur yang mendukung proses produksi, yaitu:
1. Sistem CVS (Coaxial Vision System)
Bekerja dengan sistem CVS sebagai solusi gambar / video koaksial untuk melakukan marking dengan presisi tinggi.
2. Terintegrasi ke Beberapa Software
Yaitu Pattern Matching Software untuk otomatisasi dalam produksi dan Fill-It Software untuk berbagai tekstur dan desain permukaan produk.
3. Z Motorized Axis
Mesin laser marking ini bekerja dengan sumbu Z bermotor yang presisi dan berkecepatan tinggi.
4. Rentang Daya Beragam
Tersedia dengan berbagai rentang daya yaitu 6W, 10W, 20W, 30W, 40W dan 50W.
Penggunaan Sisma EASY Laser Marking
Sisma EASY laser marking dapat diaplikasikan dalam industri untuk penandaan material logam, penandaan logo, ukiran pada perhiasan, dan lain sebagainya.
Contoh Produk Sisma EASY Laser Marking
1. Sisma Laser Marking EASY 1st Class Series
2. Sisma Laser Marking EASY OEM Series
Distributor Mesin Laser Marking di Indonesia
PT LFC Teknologi Indonesia adalah distributor resmi mesin laser marking di Indonesia. Untuk berdiskusi seputar kebutuhan mesin laser marking Anda di perusahaan Anda, silakan hubungi kami.
Kunjungi juga halaman Facebook, Instagram, Youtube, Linkedin dan TikTok kami untuk mendapatkan update terbaru seputar peralatan industri lainnya.